Postingan

Menampilkan postingan dengan label bahaya simpan telur dalam kulkas

Ini Bahaya Simpan Telur Dalam Kulkas

Gambar
Telur adalah sumber terbaik protein yang diperoleh dari hewan dan juga mudah ditemukan. Berbagai jenis telur bisa kita konsumsi mulai dari telur ayam, telur burung puyuh, dan telur bebek. Keseluruhan tersebut berisikan protein yang baik dalam membangun otot tubuh, pemeliharaan tulang, menjaga kondisi hati sampai berguna untuk menambah kesuburan. Banyak orang yang selalu membeli telur dalam jumlah banyak dan menyimpannya dalam kulkas dengan maksud agar telur tetap segar. Namun ini sangatlah tidak baik, karena berdasarkan hasil riset terkini yang dipublikasikan dalam Journal of Food Protection, diungkapkan bahwa telur yang disimpan dalam kulkas dapat membuat gizinya anjlok. Mengapa itu bisa terjadi? Kulkas yang bersuhu sangat dingin dapat memusnahkan mineral dan enzim yang ada dalam telur. Disamping itu juga, telur bisa berpeluang tinggi terkontaminasi karena bakteri salmonella. Masih mau simpan telur dalam kulkas? Wajib Anda ketahui bahwa Salmonella adalah tipe bakteri yang memicu pen