Postingan

Menampilkan postingan dengan label bingung

3 Cara Menghilangkan Rasa Bingung

Gambar
Setiap orang pasti pernah mengalami rasa bingung terkait beberapa hal tertentu. Sebenarnya hal ini masih tahap yang wajar, hanya saja jika terlalu sering dan bahkan pada ingatan jangka pendek, bisa saja  merupakan pertanda tubuh Anda sedang mengalami ketidakseimbangan.  Rasa bingung merupakan akibat dari pikiran berkabut atau yang diistilahkan dengan brain fog. Brain fog sendiri bukanlah istilah medis yang baku, namun istilah ini menggambarkan suatu rasa bingung, lupa, serta konsentrasi dan kejernihan pikiran yang berkurang. Ada beberapa cara menghilangkan rasa bingung yang bisa Anda terapkan. Cara penerapannya pun sederhana, yang penting Anda bisa konsisten dalam menerapkannya. Adapun kali ini saya hanya akan menyebutkan 3 cara, yaitu : 1. Perbaiki pola tidur malam Anda Rasa bingung yang seringkali Anda alami bisa jadi diakibatkan oleh kurangnya tidur yang cukup dan berkualitas di malam hari. Kekurangan waktu tidur akan menyebabkan otak menjadi lebih lelah dan pembentukan ingatan d