Postingan

Menampilkan postingan dengan label motor

Inilah Penyakit Yang Muncul Akibat Terlalu Lama Duduk di Motor

Gambar
Sepeda motor termasuk moda transportasi yang disukai banyak orang. Selain lebih ekonomis, motor juga menjadi mobil yang anti macet. Anda bisa bebas dari macet lebih mudah. Bagi pecinta motor, sangat suka berpergian jarak jauh dengan motornya. Bahkan terkadang harus menempuh waktu berhari-hari dengan duduk di atas motor. Tahukah Anda bahwa ada banyak penyakit yang menghantui, bila Anda duduk terlalu lama di atas motor. Inilah penyakit yang muncul akibat terlalu lama duduk di motor . Akibat Terlalu Lama Duduk di Motor dan Dampaknya 1.    Gangguan Saluran Pencernaan Pengendara motor memiliki resiko besar terkena gangguan saluran pencernaan seperti Bronkitis, ISPA, TBC dan lainnya. Karena selama berkendara ada banyak sekali asap yang Anda hirup. Bahkan tidak hanya asap dari kendaraan tetapi juga debu yang berterbangan. Oleh karena itu Anda harus menggunakan masker dan helm saat berkendara. 2.    Tinnitus Tinnitus ditandai dengan telinga yang sering berdenging. Ketika melakukan perjal