Postingan

Ingin Mata Tetap Indah? Stop 5 Kebiasaan Ini

Gambar
Kita tahu bahwa mata adalah alat indera yang terpenting dari tubuh yang berguna untuk melihat. Keindahan dunia ini tak ada artinya jika tidak ada mata. Sama seperti organ tubuh lainnya, mata pun harus selalu diperhatikan kondisi kesehatannya agar pemberian Tuhan ini tidak disia-siakan. Mata yang harganya tak terhingga ini dan bahkan tidak bisa dibeli di pasaran mestinya menjadi prioritas kita setiap waktu untuk memelihara dari kerusakan mata. Oleh karena itulah kita wajib menghindari kebiasaan yang dapat menganggu kesehatan mata. Lalu, apa sajakah kebiasaan tersebut? Mari simak informasinya berikut ini. 1. Kurang Konsumsi Sayuran Hijau Agar mata kita sehat perlu sekali memanfaatkan sayuran hijau sebagai makanan sehat. Untuk itu makanlah selalu sayuran hijau disertai dengan minyak ikan dan wortel. Sangat mudah bila kita ingin menjaga kesehatan mata, karena yang diperlukan adalah rutin konsumsi sayuran hijau. 2. Tingginya Frekuensi Menatap Monitor Komputer Bagi Anda yang selalu bekerja

Waspada 5 Risiko Penyakit Akibat Toilet Kotor

Gambar
Toilet umum sudah pasti banyak digunakan orang banyak setiap hari. Namun sungguh disayangkan biasanya toilet tersebut tidak sedikit yang masih kotor atau kurang dalam kebersihannya. Berbagai masalah yang terlihat di toilet umum diantaranya banyaknya jamur, dudukan toilet kotor, kertas tisu yang berserakan dan air kolam yang kotor selalu menjadi masalah besar yang ada di toilet umum di Indonesia. Pada faktanya kondisi toilet yang kotor tersimpan bahaya penyakit yang mengancam, diantaranya sebagai berikut. 1. Dapat menimbulkan infeksi streptococcus Toilet yang kotor sangat rentan menyebabkan infeksi streptococcus. Adapun penyakit yang dipicu oleh bakteri ini yaitu demam, radang tenggorokan dan kulit menjadi merah. Tak hanya itu saja, risiko mengalami infeksi saluran kemih pun bisa jadi ancaman. 2. Dapat menimbulkan penyakit hepatitis A Munculnya penyakit hepatitis A sangat lazim terjadi karena toilet yang kotor. Kita perlu sekali waspada terhadap gejalanya diantaranya adalah mual, dem

Lima Bukti Tentang Rokok Yang Jarang Terungkap

Gambar
Rokok adalah sebuah topik yang berkaitan dengan kesehatan yang selalu jadi permasalahan di masyarakat dunia. Sudah banyak yang tahu bahwa rokok menjadi senjata mematikan bagi manusia dan menjadi pencetus berbagai penyakit berbahaya tapi tetap saja bagi perokok itu bukanlah hal yang menakutkan. Iklan komersil rokok yang berseliweran di televisi sudah menjadi santapan masyarakat setiap harinya. Ini pula yang membuat peminat dan pecandu rokok makin bertambah. Oleh karena itu perlu sekali bagi siapapun untuk mengetahui fakta dan bukti tentang rokok. Apa sajakah itu? Mari kita bahas bersama. 1. Sampai sekarang zat nikotin kerap menjadi acuan banyak orang menjadi penyebab penyakit berbahaya yang terkandung dalam rokok. Padahal selain zat nikotin, masih banyak kandungan senyawa lainnya yang juga sangat berbahaya dibanding zat nikotin. Zat lain tersebut bisa mengakibatkan penyakit kanker. 2. Sebagian perokok yang berkeinginan untuk tidak lagi merokok lebih memilih cara yang ekstrim

7 Khasiat Konsumsi Kembang Kol Bagi Kesehatan

Gambar
Kembang kol merupakan salah satu jenis sayuran yang gampang diperoleh di Indonesia. Sayuran yang mempunyai bentuk bak bunga ini sangat mudah dijadikan olahan aneka makanan. Disamping rasanya yang begitu lezat, kembang kol juga memiliki banyak manfaat yang menakjubkan untuk kesehatan. Apa sajakah manfaat tersebut? Mari kita simak sama-sama: - Bermanfaat untuk jantung supaya sehat Rutinlah mengkonsumsi kembang kol yang dapat menambah kesehatan jantung dan meningkatkan kesehatan pada sistem kardiovaskuler Anda agar terhindar dari penyakit yang berkaitan seperti serangan jantung dan stroke. - Berfungsi sebagai pencegah sembelit Kembang kol juga baik buat penderita sembelit untuk penyembuhan. Kandungan serat yang cukup pada kembang kol sangat berguna untuk mengatasi sembelit dan mengurangi kolestrol jahat. - Mampu membuat ibu hamil lebih sehat di masa kehamilan Mengkonsumsi kembang kol bagi ibu hamil sangatlah baik. Karena kembang kol sangat kaya akan vitamin A, vitamin B, vitamin C dan f

Inilah 6 Manfaat Sehat Dari Jambu Air

Gambar
Bagi kamu yang sejak kecil suka makan jambu air sudah pasti sering memakannya. Disamping rasanya yang manis dan juga kaya air, jambu air sangat baik juga untuk kesehatan. Beruntung sekali jika kamu pernah atau sering makan jambu air ini karena didalamnya mengandung banyak vitamin A dan C, serta kaya akan serat, zat besi, tiamin, kalsium dan niasin. Bagi kamu yang sangat penasaran untuk mengetahui apa saja manfaat lainnya dari jambu air untuk kesehatan tubuh kamu. Ayo, simak informasinya berikut ini: 1. Bisa Mengendalikan Diabetes Sebuah kabar yang baik buat penderita diabetes karena jambu air mampu mengontrol tingkat gula darah agar stabil. 2. Mampu Atasi Gangguan Perut Kembung dan Diare Jambu air mempunyai kadar air yang tinggi kurang lebih 93 % dan juga kaya serat. Bagi yang bermasalah dengan problem pencernaan, buah ini mampu mengobatinya serta bisa pula menyembuhkan diare. Perut kembung juga bisa diatasi dengan jambu air. 3. Bisa Bikin Tubuh Kamu Dingin Ketika Cuaca Panas Sebagai

Nikmatnya Berjalan Kaki yang Jarang Disadari

Gambar
Jalan kaki sudah tentu dilakukan banyak orang setiap harinya. Tak pedul di dalam rumah ataupun di luar rumah. Sejak zaman dulu hingga sekarang, aktivitas jalan kaki diibaratkan gerakan yang paling banyak di bumi ini. Ada perbedaan mencolok jika apa yang sekarang terjadi, yaitu makin banyaknya aneka jenis kendaraan yang membantu manusia dalam urusan transportasi. Keunggulannya pun membuat banyak orang mau menggunakannya diantaranya adalah faktor kecepatan. Hal itulah yang saat ini menjadi acuan orang banyak untuk mendapatkan hasil yang cepat juga. Agar cepat sampai di tujuan ya jawabannya adalah menggunakan kendaraan. Jika hanya berjalan kaki akan lambat. Dari sini pun saya selalu ingin mencari tidak hanya dalam hal kelebihan dalam berkendaraan. Namun ada pula motivasi saya dalam mencari sebanyak mungkin keistimewaan jika seseorang atau bahkan banyak orang berjalan kaki. Dari sisi kesehatan begitu banyak yang dapat dijadikan alasan penting kita untuk berjalan kaki sebagai satu pilihan

Sudahkah Sikat Gigi Anda Bersih Dari Kuman?

Gambar
Sudahkah Anda memeriksa sikat gigi Anda? Sudah bersih atau tidak? Yakinkan bahwa sikat gigi sudah bersih. Lebih membahayakan adalah sebagian besar orang biasa memakai sikat gigi dengan menaruh pasta gigi diatasnya dan menyikatkannya ke gigi. Belum banyak orang yang tahu kalau sikat gigi adalah tempat yang paling banyak kumannya. Tentu saja kuman tersebut akan sangat berbahaya dan memicu terjadinya infeksi. Efek negatif dari sikat gigi yang sering dipakai akan meninggalkan kuman, bakteri dan mikroba organisme. Cara yang disarankan sebelum menggunakan sikat gigi adalah membasuhnya dengan air hangat atau panas dengan cara mengalirkannya di bagian sikat gigi. Ini bertujuan untuk mematikan kuman bakteri yang ada pada sikat gigi. Ohya, tak cuma cara diatas yang bisa Anda terapkan untuk membersihkan sikat gigi. Cara lain itu adalah dengan memakai obat kumur sebagai pencuci bagian sikat gigi. Kita tahu bahwa obat kumur biasanya mengandung alkohol maka setelah menggunakannya untuk mencuci si